Dalam upaya meningkatkan pelayanan pelaksanaan perkuliahan di program studi pendidikan fisika, dilaksanakan kuliah pengganti sesuai kontrak perkuliahan yang disepakati oleh dosen dan mahasiswa. Untuk menindaklanjuti kontrak yang dimaksud maka dilaksanakan kuliah pengganti bagi peserta mata kuliah Fisika Kuantum dan Alat Ukur dan Pengukuran.
Kedua kuliah pengganti dilaksanakan pada hari Sabtu, 1 April 2017 jam 14.00 s/d 16.00 bagi mata kuliah Fisika Kuantum dan 16.00 s/d 17.40 bagi mata kuliah Alat Ukur dan Pengukuran, dan keduanya dilaksanakan di Laboratorium Mekanika.
Fisika Kuantum diganti karena perkuliahannya bertepatan dengan Hari Raya Nyepi, sedangkan Alat Ukur dan Pengukuran diganti karema pengampu mata kuliah mendapatkan tugas untuk melakukan pendampingan penyusunan borang akreditasi program studi Pendidikan Bahasa Indonesia FKIP Universitas Tadulako.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar